Aksi Pungli di Lokasi Pos Pengamanan PTPN IV Tinjowan Grup Jadi Tontonan Publik

    Aksi Pungli di Lokasi Pos Pengamanan PTPN IV Tinjowan Grup Jadi Tontonan Publik
    Aksi Oknum Karyawan PTPN IV Tinjowan Grup di Lokasi Pos Pengamanan

    SIMALUNGUN - Praktik pungutan liar sejak lama telah dipertontonkan oknum karyawan PTPN IV Unit Kebun Tinjowan Grup, diketahui bertugas sebagai pengamanan aset perusahaan berada di wilayah perkebunan tanaman kelapa sawit.

    Informasi diperoleh, selain bertugas sebagai personel pengamanan di pos penjagaan dilengkapi portal jalan, ternyata oknum karyawan PTPN IV itu melakukan pungutan liar terhadap para supir kendaraan truck barang dan tangki.

    "Dipastikan tidak memiliki izin resmi dan sudah lama aksi pungli itu dikerjakan oknum karyawan PTPN IV Tinjowan Grup, " sebut nara sumber melalui pesan percakapan selularnya, Sabtu (15/10/2022) sekira pukul 13.30 WIB.

    Lebih lanjut, aksi pungutan liar itu, tepatnya di jalan penghubung wilayah Tinjowan, Kecamatan Ujung Padang, Kabupaten Simalungun dengan wilayah Kecamatan Sei Bejangkar, Kabupaten Batubara.

    "Pengutipan terhadap para supir jenis kendaraan truck barang dan truk tangki melintasi jalan penghubung itu, " kata nara sumber.

    Terkait pungutan liar dilakukan oknum karyawan PTPN IV Tinjowan Grup di lokasi jalan penghubung dengan Klas III C berukuran lebar 5 meter dan kondisi jalan berkapasitas 15 ton serta ketahanan tekanan 20 ton maksimum.

    "Setiap truck yang melintas, oknum petugas pengamanan kebun secara terang-terangan meminta sejumlah uang dari para supir yakni Rp 5.000, - hingga Rp 10.000, - tidak dilengkapi karcis retribusi, " lanjutnya.

    Kemudian nara sumber menanbahkan, aksi pungli dilakukan terang-terangan di jalan umum, disinyalir pihak Kepolisian sudah mengetahui hal itu dan untuk selanjutnya, segera bertindak tegas terhadap oknum pelaku pungli.

    Sementara, Manajemen PTPN IV Kebun dan PKS Tinjowan Grup melalui Manajer PKS Unit Tinjowan Ratya Sinulingga saat dikonfirmasi melalui pesan percakapan selularnya, akan dipertanyakan kepada petugas pengamanan. 

    "Nanti kami konfirmasi kebenarannya ke petugas kami, salam hormat, " tulisnya dalam pesan selular, Sabtu (15/10/2022) sekira pukul 20.38 WIB.

    Terpisah, Kapolsek Bosar Maligas AKP Restuadi, S.H., belum berhasil dikonfirmasi terkait informasi praktik pungli terhadap para supir truk barang dan truck tangki di wilayah hukumnya. (amry pasaribu)

    simalungun sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Bos Judi Online Kelas Atas Ditangkap di...

    Artikel Berikutnya

    Tim Opsnal Satnarkoba Polres Simalungun...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Ikuti Seminar Nasional, Pjs Bupati Asahan Berikan Apresiasi Kepada PPMA
    Aquabike Jetski World Championship 2024 Berjalan Sukses, Menpora Sampaikan Apresiasi dan Berharap Terus Dikembangkan
    Lomba Solu Bolon Turut Meriahkan Aquabike 2024 dan Berhasil Pukau Para Rider dan Wisatawan di Samosir
    Diduga Tak Netral di Pilkada 2024, Warga Laporkan  Kepala Dinas Kesehatan Simalungun ke Bawaslu
    Perhelatan Aquabike Jetski World Championship 2024 di Waterfront City Pangururan Berlangsung Meriah
    Update Gempa Bumi di Wilayah Samosir, BMKG Silangit Sebut Terjadi Susulan 51 Kali Berkekuatan Bervariasi
    Pemprov Sumut Gelontorkan Anggaran 15 Miliar Sukseskan Aquabike Jetski World Championship 2024
    KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Dinyatakan Layak Layar Angkutan Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
    Aniaya Pendukung Nomor Urut 2, Ketua Maujana di Nagori Pokkan Baru Ronal Sinaga Ditetapkan Sebagai Tersangka
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Kemendagri Tegaskan Sanksi Pemberhentian Siap Dilayangkan Kepada Pangulu yang Tak Netral di Pilkada 2024
    30.625 Pengunjung dan 8.823 Kendaraan Padati Kawasan Bakauheni Harbour City Selama Momen Libur Lebaran Idul Fitri 1445
    Lanal Tanjung Balai Asahan Berhasil Gagalkan Upaya Penyelundupan 21 Kg Narkotika Jenis Sabu Senilai 25 Milyar
    Salah Satu Media Online Sebutkan WBP Main Medsos, Nimrot Sihotang Gerak Cepat
    Menparekraf Apresiasi Penyelenggaraan Danau Toba Rally Asia Pacific Rally Championship
    Satlantas Polrestabes Medan Kerap Lakukan Tilang Tanpa Cantum Briva, Uangnya Kemana?

    Ikuti Kami